VITA, SABELA and Imroatul, Farida and Christina, Yuliastuti (2022) Efektifitas Wound Cleansing Daun Bidara Arab (Ziziphus Spina-Christi L.) Terhadap Penyembuhan Diabetic Foot Ulcer. Jurnal Ilmiah Keperawatan, 17 (2). pp. 135-143. ISSN 2598-1021
Text
2022.Lengkap efektifitas daun bidara arab.pdf Download (934kB) |
|
Text
Plagiat combine Efektifitas Wound Cleansing Daun Bidara Arab.pdf Download (2MB) |
Abstract
Diabetes Melitus Tipe 2 merupakan penyakit pada gangguan metabolik di tandai dengan kenaikan gula darah yang disebabkan oleh penurunan sekresi insulin oleh sel beta pankreas dan atau ganguan pada fungsi insulin (resistensi insulin)(Lisiswanti & Haryanto, 2017). Komplikasi DM yang sering terjadi salah satunya adalah Diabetic Foot Ulcer (DFU). DFU di Indonesia merupakan masalah kesehatan yang belum dapat terkelola dengan baik dan sering kali berakhir dengan infeksi, kecacatan, atau bahkan kematian (Purwanti & Maghfirah, 2016). Fenomena yang didapatkan berdasarkan hasil observasi di Rumah Luka Surabaya cabang Wonoayu Sidoarjo didapatkan bahwa perawatan DFU dilakukan dengan menggunakan cairan wound cleansing NaCl. Bahan-bahan sejenis itu menjadi kurang ekonomis bagi penderita dengan tingkat ekonomi menegah kebawah. Wound cleansing dengan menggunakan bahan herbal juga masih jarang dilakukan, maka perlu dikembangkannya obat dari bahan herbal untuk perawatan luka yang mudah didapat dan ekonomis bagi penderita DFU. International Diabetes Federation (IDF) mengemukakan bahwa pada usia dewasa penderita diabetes seluruh dunia menagalami peningkatan pertahun. Tahun 2013, tidak kurang dari 382 juta orang (8, 3%). Tahun 2015 tidak kurang dari 415 juta orang (8, 8%). Tahun 2017, tidak kurang 425 juta orang (8, 8%) dan di prediksikan pada tahun 2045 prevalensi diabetes mellitus akan menjadi 531, 6 juta penderita diabetes. Di wilayah Asia Tenggara mencapai angka 82 juta
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > School of Medicine |
Depositing User: | Imroatul Farida |
Date Deposited: | 09 Apr 2023 06:32 |
Last Modified: | 09 Apr 2023 06:32 |
URI: | http://repository.stikeshangtuah-sby.ac.id/id/eprint/1112 |
Actions (login required)
View Item |